Beranda DAERAH 4 Atlet PERKEMI Melawi Dapat Apresiasi Dari Yessy Melania

4 Atlet PERKEMI Melawi Dapat Apresiasi Dari Yessy Melania

0
4 Atlet PERKEMI Melawi Dapat Apresiasi Dari Yessy Melania
85 / 100
Metro, Melawi | Anggota DPR RI Komisi IV, Fraksi partai NasDem, Yessy Melania, SE., mengundang pengurus Cabang Olahraga Persaudaraan Beladiri Kempo Indonesia (PERKEMI) Kabupaten Melawi di rumah kediamannya di Komplek Kurnia Waterpark, Kecamatan Nanga, Kabupaten Melawi Jumat (3/12) malam.

Diketahui, atlet Kempo Kabupaten Melawi atas nama Zoshua Corniadi, Tila, Windi Riska Puja, dan Charisto Pegas telah mewakili PERKEMI Kabupaten Melawi pada Kejuaraan Daerah (Kejurda) Kempo Se-Kalimantan Barat yang di helat pada 27-28 November 2021 lalu.

Dalam perhelatan tersebut, atlet PERKEMI Kabupaten Melawi, atas nama Zoshua Corniadi meraih 1 emas dan Tila meraih 2 perak. Sedangkan 2 rekan lainnya yaitu, Windi Riska Puja dan Charisto Pegas harus puas di peringkat ke empat.

Yessy Melania mengatakan, tujuan dari undangan tersebut untuk memberikan apresiasi atas Prestasi yang diraih keempat orang atlet Kempo Kabupaten Melawi.

“Sengaja kita mengundang mereka untuk memberikan apresiasi dan motivasi agar bisa tingkatkan lagi dari prestasi yang diraih saat ini”. Ujar Yessy.

Sebagai bentuk perhatian, Yessy Melania juga memberikan uang pembinaan kepada 4 orang atlet tersebut.

“Saya ucapkan terima kasih kepada pengurus PERKEMI Kabupaten Melawi yang telah membina generasi muda melanial melalui cabang olahraga”. Tutupnya.[] Ade Shalahudin.

Artikulli paraprak ARMY Menari Bersama di Twitter
Artikulli tjetër Diduga PT RKA Tak Realisasikan Pembagian 80:20 Kebun Plasma Kepada Petani
Badan Hukum Redaksi Metro Indonesia KOWARI : Gd. Dewan Pers lantai 3. Jl. Kebon Sirih No. 32 – 34 Jakarta Pimpinan perusahaan Lemen Kodongan Penasehat Hukum Prof, Sutan Nasomal, Leo Firmansyah, S.H Pimpinan Umum/Redaksi Penanggung Jawab Metro Indonesia Abdul Rachman Sertifikat Assesor LSP Pers Indonesia - BNSP Staf Redaksi/Redaktur Ade Shalahudin, Wati Herlina, Aulia Rahmani, Roliyah, Bendahara Aningsih Organisasi Jaringan media redaksisatu.id Serikat Pers Republik Indonesia Lembaga Sertifikasi Profesi Pers Spiritual Siringo Ringo, Biro Provinsi Sumatera Utara Muhammad Amin Kabupaten Deli Serdang Ganda Pasaribu, Masmur Anuar Samosir, Kabupaten Pematang Siantar Sihol Pangabean Kota Medan Saut Patar H. Siregar, Muhammad Amin, Biro Deli Serdang Binder Sitanggang Kabupaten Samosir Adi Marbun Kabupaten Hasundutan Bantu Simanjuntak Kabupaten 50 Kota / Payakumbuh Jeri Permana Putra, SH, Biro Kabupaten Tanggerang Deka Satria Biro Provinsi DKI Jakarta Johan Lamtorang, Rizke Rasyida Jakarta Selatan Johan Lamtorang Jakarta Timur Rizke Rasyida Jakarta Utara Zulkarman, Aminoto, David Kaser Kota / Kabupaten Bogor Richard Purba (Biro), Hardadi, Lukas, Olo Sianturi, Rajak Broto, Padli, Rahmad Hidayat Lubis Kabupaten Purwakarta M. Yamin Henaulu Kabupaten Bondowoso Abdi Aliev Kabupaten Banyuwangi Raden Teguh Firmansyah, Abadi Kabupaten Melawi Ade Shalahudin Wartawan Metro Indonesia dilengkapi id card (produk Bank Mandiri) dan surat tugas Masa berlaku id card selama wartawan yang bersangkutan bertugas di Metro Indonesia Email : metroindonesia.id@gmail.com

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini