Beranda KABAR POLRI Gratis, Polsek Ella Hilir Kembali Berbagi Takjil Kepada Warga

Gratis, Polsek Ella Hilir Kembali Berbagi Takjil Kepada Warga

0
Gratis, Polsek Ella Hilir Kembali Berbagi Takjil Kepada Warga
Foto: Kapolsek Ella Hilir, IPDA Darmawan Susilo saatt membagikan takjil kepada warga.
82 / 100
MELAWI, metroindonesia.id – Polsek Ella Hilir jajaran Polsek Polres Melawi, Polda Kalimantan Barat kembali menggelar kegiatan berbagi takjil gratis kepada warga di bulan Ramadhan pada Rabu, (12/03/2025) pukul 16.30 WIB di Jalan Bhayangkara, Desa Nanga Ella Hilir.

Kapolsek Ella Hilir IPDA Darmawan Susilo mengatakan bahwa kegiatan berbagi takjil ini sebagai bentuk kepedulian Polres Melawi melalui Polsek terhadap masyarakat, khususnya di bulan Ramadan yang penuh berkah.

“Dengan adanya kegiatan pembagian takjil gratis harapan kami dapat membantu masyarakat dalam menjalankan ibadah puasa dan menjadi momen untuk mempererat hubungan antara kepolisian dan masyarakat,” ungkapnya.

Selain untuk mempererat hubungan Polri dan masyarakat melalui kegiatan ini, IPDA Darmawan Susilo juga mengimbau kepada masyarakat Ella Hilir agar selalu waspada dalam berkendara. Khususnya pada saat mudik lebaran.

“Kami juga mengimbau kepada masayrakat Ella Hilir agar berhati-hati saat berkendara, terutama saat mudik lebaran. Utamakan keselamatan,” imbaunya.

Ia juga berpesan kepada personilnya agar selama bulan suci Ramadhan dan menyambut lebaran tetap siaga memberikan pelayanan kepada masyarakat serta menjaga situasi Kamtibmas di Kecamatan Ella Hilir tetap konduisf.

“Kepada seluruh personil, tingkatkan terus pelayanan kepada masyarakat dan jaga situasi Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif,” pesan IPDA Darmawan Susilo kepada seluruh personilnya.

Artikulli paraprak Wali Kota Padangsidimpuan Terima Kunjungan Silaturrahmi Kapolres AKBP.Dr.Wira Prayatna SH.SIK.MH.
Badan Hukum Redaksi Metro Indonesia KOWARI : Gd. Dewan Pers lantai 3. Jl. Kebon Sirih No. 32 – 34 Jakarta Pimpinan perusahaan Lemen Kodongan Penasehat Hukum Prof, Sutan Nasomal, Leo Firmansyah, S.H Pimpinan Umum/Redaksi Penanggung Jawab Metro Indonesia Abdul Rachman Sertifikat Assesor LSP Pers Indonesia - BNSP Staf Redaksi/Redaktur Ade Shalahudin, Wati Herlina, Aulia Rahmani, Roliyah, Bendahara Aningsih Organisasi Jaringan media redaksisatu.id Serikat Pers Republik Indonesia Lembaga Sertifikasi Profesi Pers Spiritual Siringo Ringo, Biro Provinsi Sumatera Utara Muhammad Amin Kabupaten Deli Serdang Ganda Pasaribu, Masmur Anuar Samosir, Kabupaten Pematang Siantar Sihol Pangabean Kota Medan Saut Patar H. Siregar, Muhammad Amin, Biro Deli Serdang Binder Sitanggang Kabupaten Samosir Adi Marbun Kabupaten Hasundutan Bantu Simanjuntak Kabupaten 50 Kota / Payakumbuh Jeri Permana Putra, SH, Biro Kabupaten Tanggerang Deka Satria Biro Provinsi DKI Jakarta Johan Lamtorang, Rizke Rasyida Jakarta Selatan Johan Lamtorang Jakarta Timur Rizke Rasyida Jakarta Utara Zulkarman, Aminoto, David Kaser Kota / Kabupaten Bogor Richard Purba (Biro), Hardadi, Lukas, Olo Sianturi, Rajak Broto, Padli, Rahmad Hidayat Lubis Kabupaten Purwakarta M. Yamin Henaulu Kabupaten Bondowoso Abdi Aliev Kabupaten Banyuwangi Raden Teguh Firmansyah, Abadi Kabupaten Melawi Ade Shalahudin Wartawan Metro Indonesia dilengkapi id card (produk Bank Mandiri) dan surat tugas Masa berlaku id card selama wartawan yang bersangkutan bertugas di Metro Indonesia Email : metroindonesia.id@gmail.com