Beranda ORGANISASI Pelantikkan` dan Pengukuhan Gerakan Perantau Minang Badunsanak

Pelantikkan` dan Pengukuhan Gerakan Perantau Minang Badunsanak

0
Pelantikkan` dan Pengukuhan Gerakan Perantau Minang Badunsanak
76 / 100
  • Adat Basandi Syarak, Syarak Basandi Kitabullah
Bogor I metroindonesia.id – Pelantikkan dan Pengukuhan pengurus Gerakan Perantau Minang Badunsanak, Minggu 26 Januari 2025 berjalan sesuai jadwal perencanaan.

Hal tersebut disampaikan oleh Dhefi Rahmand DT.Maharajo Selaku Dewan Pembina yang didampingi Kapten Infantri TNI – AD Andika Fitriadi disela acara pelantikan.

Kegiatan bertempat dikantor sekretariat PERMAK (Gerakan Perantau Minang Badunsanak) RT.04 RW 14 Desa Kota Batu Kecamatan Ciomas kabupaten Bogor Jawa Barat.

Pelantikkan

Kepada metroindonesia.id Dhefi Rahmand menyampaikan “pengukuhan pengurus ini sangatlah penting untuk memberikan kontribusi positif dan menghasilkan keputusan strategis yang bermanfaat bagi anggota perantau Minang dengan masyarakat setempat” ulasnya.

PERMAK memiliki visi dan misi yang harus diemban oleh seluruh pengurus seperti :

  1.  Sosial Kemasyarakatan,Diutamakan Sakik Disilau Mati Dijanguak . (Artinya : Sakit ditengok Meninggal dijenguk)
  2. Memperhatikan dan peduli Anak Anak Yatim.
  3. Mengedepankan Rasa Persaudaraan ,Silaturahmi antar Anggota.Target Sasaran yang diraih : Mangumpuakan Nan taserak,Manjapapuik Nan Tatingga,
  4. Menggalang Rasa Persaudaraan Sesama Perantau Minang di mana saja berada dengan mengedepakan dimaa bumi di pijak, di sinan langik di junjuang (artinya dimana bumi dipijak disana langit dijunjung),

Susunan pengurus : Dewan pembina dan Penasehat :

  1. Dhefi Rahmand DT.Maharajo.
  2. Kapteninf.TNI -AD Andika Fitriadi
  3. Ketua. : Revo Elyas Frans.
  4. Wakil Ketua : IPDA Febriyanto.
  5. Sekretaris 1 : Nasrullah.S.Ag.
  6. Sekretaris 2 : Satria Ferri.
  7. Bendahara 1 : Mardeni Asmara.
  8. Bendahara 2 : EMI Dewita

Dengan berakhirnya acara pelantikan dan pengukuhan pengurus diharapkan dapat segera melaksanakan amanat anggota dan masyarakat agar kepedulian antar sesama menjadi wujud nyata adanya NKRI.

Pelantikkan

http://metroindonesia.id

Acara ditutup dengan pembacaan doa dan dilanjutkan dengan bersilahturahmi antara seluruh pengurus dengan anggota yang hadir [] Lukas Diana

Artikulli paraprak Kejatisu diminta bertindak tegas terhadap kepala SMKN 2 Medan atas dugaan korupsi bos TA 2023/2024
Artikulli tjetër Penanganan Kasus KDRT Yang Menimpa Jonathan Dinilai Lamban
Badan Hukum Redaksi Metro Indonesia KOWARI : Gd. Dewan Pers lantai 3. Jl. Kebon Sirih No. 32 – 34 Jakarta Pimpinan perusahaan Lemen Kodongan Penasehat Hukum Prof, Sutan Nasomal, Leo Firmansyah, S.H Pimpinan Umum/Redaksi Penanggung Jawab Metro Indonesia Abdul Rachman Sertifikat Assesor LSP Pers Indonesia - BNSP Staf Redaksi/Redaktur Ade Shalahudin, Wati Herlina, Aulia Rahmani, Roliyah, Bendahara Aningsih Organisasi Jaringan media redaksisatu.id Serikat Pers Republik Indonesia Lembaga Sertifikasi Profesi Pers Spiritual Siringo Ringo, Biro Provinsi Sumatera Utara Muhammad Amin Kabupaten Deli Serdang Ganda Pasaribu, Masmur Anuar Samosir, Kabupaten Pematang Siantar Sihol Pangabean Kota Medan Saut Patar H. Siregar, Muhammad Amin, Biro Deli Serdang Binder Sitanggang Kabupaten Samosir Adi Marbun Kabupaten Hasundutan Bantu Simanjuntak Kabupaten 50 Kota / Payakumbuh Jeri Permana Putra, SH, Biro Kabupaten Tanggerang Deka Satria Biro Provinsi DKI Jakarta Johan Lamtorang, Rizke Rasyida Jakarta Selatan Johan Lamtorang Jakarta Timur Rizke Rasyida Jakarta Utara Zulkarman, Aminoto, David Kaser Kota / Kabupaten Bogor Richard Purba (Biro), Hardadi, Lukas, Olo Sianturi, Rajak Broto, Padli, Rahmad Hidayat Lubis Kabupaten Purwakarta M. Yamin Henaulu Kabupaten Bondowoso Abdi Aliev Kabupaten Banyuwangi Raden Teguh Firmansyah, Abadi Kabupaten Melawi Ade Shalahudin Wartawan Metro Indonesia dilengkapi id card (produk Bank Mandiri) dan surat tugas Masa berlaku id card selama wartawan yang bersangkutan bertugas di Metro Indonesia Email : metroindonesia.id@gmail.com