Beranda GAYA HIDUP Kegiatan LRPPN Medan Giat Sosial Bertajuk”Peran Pers Perduli Korban Penyalahguna Narkoba untuk  Rehabilitasi...

LRPPN Medan Giat Sosial Bertajuk”Peran Pers Perduli Korban Penyalahguna Narkoba untuk  Rehabilitasi dan Penandatanganan MOU”

59
0
75 / 100
Medan, metroIndonesia.id – Dalam Rangka HUT Hari Pers Nasional (HPN)Ketua Lembaga Rehabilitasi Pencegahan Penyalah guna Narkoba( LRPPN Medan )mengadakan kegiatan Sosialisasi bertatap muka dengan para awak media bertempat di kantor LRPPN di Jalan Jawa Kelurahan Sei Sikambing, Kecamatan Helvetia, Medan, Rabu(08/02/2023).

Ketua Umum H.Dika Novandri SH. mengajak seluruh awak media yang hadir untuk dapat turut serta di dalam membantu para korban penyalah guna narkoba untuk di rehab di Lembaga Rehabilitasi Pencegahan Penyalah guna Narkoba ( LRPPN Medan).

  • Tempat di jalan Jawa Sei Sikambing, Medan.

LRPPN Medan

Dalam kesempatan tersebut Bapak H.Dika juga menawarkan bagi siapa yang ingin bergabung di dalam LRPPN untuk menandatangani perjanjian MOU
Bagi yang sudah bergabung di dalam LRPPN akan di berikan (KTA)Kartu Tanda Anggota beserta surat tugas dan penempatan tugas.

Lembaga Rehabilitasi Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba (LRPPN) mengajak para Awak Media untuk berperan dalam misi rehabilitasi penyalahgunaan narkoba.

Yang nantinya di dalam kegiatan ini para awak media juga bisa mendapatkan sumber pendapatan tambahan dengan Bekerjasama Lembaga Rehabilitasi Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba (LRPPN).

LRPPN Medan

 

Adapun kegiatan pertemuan tersebut dengan para awak media bertujuan menjalin silahturahmi dan bekerjasama untuk membantu para korban penyalahgunaan Narkoba yang ada di Sumatera Utara, khususnya di Medan dan sekitarnya untuk direhab di Panti Rehabilitasi LRPPN.
Jl.Jawa.kel.sei sikambing.kec.Helvetia Medan.[] Amin.

Artikulli paraprakPolsek Sayan Gelar Jumat Curhat Di Desa Landau Sadak
Artikulli tjetërJumat Curhat: Perlu Kerjasama Lintas Sektoral Atasi Masalah